Adobe
Cara Mudah Membuat Disain Dengan Adobe Pagemaker
Adobe pagemaker memiliki keistimewaan tersendiri. Selain dapat diandalkan membuat publikasi sederhana (brosur, leaflet, dll) juga dapat berfungsi untuk membuat buku yang tebal (seperti kamus dan direktori). Indeks kata kunci dapat otomatis menggunakan Adobe PageMaker.
Buku ini sengaja disusun untuk para desainer baru maupun yang msudah terampil dan ingin mengembangkan ide serta gagasannya untuk melatih ketrampilan dalam mengoperasikan Adobe PageMaker.
Buku ini sangat perlu dimiliki oleh para desainer karena didalamnua terdapat beberapa font untuk keperluan bisnis percetakan (seperti kartu nama, kartu undangan, sertifikat, dll), Anda tidak perlu lagi membuat ornamen atau menulis kaligrafi karena terdapat font yang mampu membuat ornamen atau menuluis kaligrafi secara otomatis dengan mengetikan beberapa huruf saja.
No other version available