Pemrograman
PHP 5 Pemrograman Berorientasi Objek Konsep & Implementasi
Pemrograman Berorientasi Objek alau Object Oriented Progromming (OOP) merupakan
sebuah konsep pemrograman yang semakin berkembang saat ini. Hampir setiap
pemrograman aplikasi yang dikembangkdn saat ini selalu mengacu pada konsep
pemrograman yang mempergunakan obiect dan c/ass ini. Tidak terkecuali dalam
pemrograman PHP, konsep inijuga terus-menerus dikembangkan. Dimulai dengan
pengembangannya pada PHP 4 dan terus berlanjut pada PHP 5, fitur-fitur pemrograman
berorientasi objek dari PHP terbukti semakin handal pengembangannya.
Untuk mempelajari lebih lanjut, fokus pembahasan dalam buku ini meliputi:
. Dasar Pemrograman PHP
. Kontfol Struktur
. Form & Array
. Session & Referensi
. .Fungsi Buatan
. Fungsi Standart PHP
. MySQL API
Dasar Penggunaan Objek
Konsep PBO Lanjutan
Stored Routine dan Trigger
MySQL Improved
PHP Data Object (PDO)
No other version available